- Apakah KIBAR Spring Gathering (KSG) itu?
Sarana silaturahim tahunan keluarga besar muslim Indonesia se-UK.
- Kapan penyelenggaraan KSG tahun 2016?
Hari Sabtu – Minggu tanggal 2 – 3 April 2016 di Manchester.
- Dimana Lokasi Penyelenggaraan KSG 2016?
Ashton Central Mosque, Hillgate Street, Ashton-under-Lyne OL6 9JA.
http://ashtoncentralmosque.com/
Gmaps:
- Apa saja kegiatan KSG 2016?
- Tausiah oleh Prof. Yunahar Ilyas
- Share My Stories
- Workshop Muslimah: Beautiful inside, Beautiful Outside
- Madrasah for Kids
- KIBAR Cup
- Bazaar
- Manchester City Tour (optional)
- Bagaimana cara mendaftar KSG 2016?
Silakan mengisi form berikut bit.do/KSG2016
- Berapa biaya (infaq) pendaftaran KSG 2016?
Single: 20£
Couple (menikah): 30£
Family (menikah + anak): 40£
*Pembayaran Sebelum 26 Maret 2016 Discount £5.
- Bagaimana cara pembayaran biaya (infaq) pendaftaran KSG 2016?
Transfer ke Rekening KIBAR, Sort Code: 87-68-08, Account : 78472868
- Setelah melakukan pembayaran, bagaimana proses selanjutnya?
Harap mengisi form konfirmasi pembayaran disini http://bit.do/Konfirmasi
- Bagaimana transportasi menuju tempat acara KSG 2016?
- Warga Manchester:
- Naik Bus dari Piccadilly Garden:
- Stagecoach 216: Stop D (dekat travelogde) tujuan Ashton Underlyne.
- Stagecoach 219: Stop EW (dekat tesco express) tujuan Ashton Underlyne.
- Lama perjalanan sekitar 1 jam.
- Naik Tram dari Piccadilly Garden dan Piccadilly Train Station:
- Tram Line G: Tujuan Ashton Underlyne
- Lama perjalanan sekitar 45 menit.
- Naik Bus dari Wilbraham Road (Fallowfield):
- Stagecoach 168: Tujuan Ashton Underlyne
- Lama perjalanan sekitar 1 jam 20 menit.
- Naik Taksi dari Piccadilly Garden tujuan Ashton Central Mosque.
- Lama perjalanan sekitar 30 menit.
- Naik Bus dari Piccadilly Garden:
- Warga Manchester:
Semua transport (kecuali taksi) di atas turun di Terminal Ashton Underlyne.
Lalu jalan kaki menuju Ashton Central Mosque sekitar 10 menit.
Akan ada panitia yang standby (atau papan informasi) di area sekitar Terminal Ashton Underlyne, sebagai penunjuk jalan kaki menuju lokasi acara.
-
- Warga Non – Manchester (Luar Kota):
- Naik Kereta dari kota asal ke Manchester:
- Destinasi: Ashton Underlyne Station
- Change: 2x di Manchester Piccadilly Train Station dan Manchester Victoria Station.
- Dilanjutkan dengan jalan kaki 10 menit menuju Ashton Central Mosque.
- Destinasi: Manchester Piccadilly Train Station, lanjut dengan:
- Naik Tram dari Manchester Piccadilly Train Station:
- Tram Line G: Piccadilly tujuan Ashton Underlyne.
- Lama perjalanan sekitar 45 menit.
- Naik Taksi tujuan Ashton Central Mosque. Lama perjalanan sekitar 30 menit.
- Naik Tram dari Manchester Piccadilly Train Station:
- Destinasi: Ashton Underlyne Station
- Naik Kereta dari kota asal ke Manchester:
-
- Naik Bus National Express dari kota asal ke Manchester:
- Destinasi: Manchester Coach Station, lanjut dengan:
- Naik bus dari Halte depan Manchester Coach Station:
- Stagecoach 219: tujuan Ashton Underlyne.
- Lama perjalanan sekitar 1 jam.
- Jalan ke Piccadilly Garden, lalu naik bus:
- Stagecoach 216: Stop D (dekat travelogde) tujuan Ashton Underlyne.
- Lama perjalanan sekitar 1 jam.
- Jalan ke Piccadilly Garden lalu naik tram:
- Tram Line G: Piccadilly tujuan Ashton Underlyne.
- Lama perjalanan sekitar 45 menit.
- Naik Taksi tujuan Ashton Central Mosque. Lama perjalanan sekitar 30 menit.
- Naik bus dari Halte depan Manchester Coach Station:
- Destinasi: Manchester Coach Station, lanjut dengan:
- Naik Bus National Express dari kota asal ke Manchester:
-
- Naik Bus Megabus dari kota asal ke Manchester:
- Destinasi: Shudehill Interchange Manchester, lanjut dengan:
- Jalan kaki ke Piccadilly Garden lalu naik bus:
- Stagecoach 216: Stop D (dekat travelogde) tujuan Ashton Underlyne.
- Stagecoach 219: Stop EW (dekat tesco express) tujuan Ashton Underlyne.
- Lama perjalanan sekitar 1 jam.
- Jalan kaki ke Piccadilly Garden lalu naik tram:
- Tram Line G: tujuan Ashton Underlyne
- Lama perjalanan sekitar 45 menit.
- Naik Taksi tujuan Ashton Central Mosque. Lama perjalanan sekitar 30 menit.
- Jalan kaki ke Piccadilly Garden lalu naik bus:
- Destinasi: Shudehill Interchange Manchester, lanjut dengan:
- Naik Bus Megabus dari kota asal ke Manchester:
- Warga Non – Manchester (Luar Kota):
Semua transport (kecuali taksi) dilanjutkan dengan jalan kaki 10 menit menuju Ashton Central Mosque.
Akan ada panitia yang standby (atau papan informasi) di area sekitar Terminal Ashton Underlyne, sebagai penunjuk jalan kaki menuju lokasi acara.
- Berapa biaya (ongkos) transport menuju acara?
- Stagecoach:
- Daily ticket: Dewasa 4.1£, Anak > 5thn 2£, Family (2 dewasa + 3 anak) 9.2£
- Single way ticket dari Piccadilly sekitar 2.6£
- Tram:
- Weekend (2 hari): Family (2 dewasa + 3 anak) 7.5£
- Return (1 hari): Dewasa 5.4£, Anak > 5thn 2.4£, Family (2 dewasa + 3 anak) 6.2£
- Single way ticket dari Piccadilly Dewasa 3.6£, Anak > 5thn 1.5£
- Taksi: dari Piccadilly sekitar 20£
- Stagecoach:
*Tiket Family hanya bisa untuk keluarga dengan minimal 1 anak.
- Saran panitia utk transportasi?
- Warga Manchester: Daily ticket (Stagecoach) 4.1£
- Warga Non-Manchester:
- Family: Tram Weekend Family ticket 7.5£ (berlaku untuk 2 hari Sabtu dan Minggu).
- Non-Family: Single way ticket Stagecoach 2.6£ atau Tram 3.6£
- Apakah panitia menyediakan fasilitas antar-jemput bagi peserta Non-Manchester?
Karena keterbatasan SDM dan kendaraan, secara umum panitia TIDAK menyediakan fasilitas antar-jemput.
- Bagaimana jika ada kebutuhan KHUSUS terkait transportasi?
- Panitia menyediakan fasilitas antar-jemput bagi peserta dengan kebutuhan KHUSUS, seperti:
- Pengisi acara KSG 2016
- Peserta yang kesulitan mencari lokasi acara (tidak tahu atau nyasar)
- Peserta yang kesulitan untuk akses transportasi public (sakit, disable, dll)
- Tim konsumsi (dan makanannya)
- Peserta silakan menghubungi Panitia (Ezri Hayat +44 7423 153242) untuk berkoordinasi terkait fasilitas tersebut.
- Panitia menyediakan fasilitas antar-jemput bagi peserta dengan kebutuhan KHUSUS, seperti:
- Apakah terdapat panitia yang membantu memberi petunjuk/arahan peserta terkait transportasi menuju tempat acara?
Ya, terdapat panitia (mengenakan tanda pengenal) yang akan membantu pada lokasi berikut:- Piccadily Garden:
- Terdapat panitia yang akan standby dan akan berangkat bersama ke lokasi acara pada jam berikut 11.00, 12. 00, 13.00.
- Ashton Underlyne (terminal bus, tram dan stasiun kereta):
- Terdapat panitia yang akan standby memberi tahu arah jalan kaki menuju tempat acara.
- Piccadily Garden:
- Apakah tersedia penginapan saat pelaksanaan acara KSG 2016?
- Panitia menyediakan Hall/Class Room/Prayer Room (Shared Accommodation).
- Setiap ruangan terdapat karpet tebal dan heater
- Panitia berupaya menyediakan ruang kelas khusus untuk tempat bermalam bagi peserta “prioritas” (ibu menyusui, anak-anak, orang sakit dll)
- Peserta disarankan membawa sleeping-bag dan peralatan tidur lainnya (sesuai kebutuhan).
- Fasilitas di atas dapat mempermudah peserta untuk tetap berada dalam lingkungan lokasi acara, tanpa perlu mengeluarkan biaya tambahan untuk transportasi.
- Apakah ada alternatif penginapan/ hotel di sekitar lokasi acara KSG 2016?
- http://www.broadoakhotel.co.uk/
- https://www.village-hotels.co.uk/hotels/manchester-ashton/
- http://www.travelodge.co.uk
- http://www.airbnb.co.uk
- Rumah warga Manchester (lokasi jauh dari tempat acara, perlu konfirmasi lebih lanjut)
- Apa saja yang harus dibawa jika menginap di lokasi KAG?
- Sleeping bag / peralatan tidur (bagi yang memerlukan)
- Obat-obatan pribadi
- Apakah tersedia tempat parkir di lokasi acara KSG 2016?
Tersedia tempat parkir di lokasi di gathering dan tidak dikenakan biaya.